Sabtu, 19 Februari 2011

KTM Duke 125

Motor ini di racik bersama Bajaj pabrikan asal india.Bajaj saat ini telah memiliki sebagaian saham KTM.Kedua pabrikan ini akan bekerjasama untuk merakit motor produk global.
KTM Duke 125 direncanakan akan dipasarkan diseluruh dunia mulai dari Eropa,Amerika Latin,Afrika dan Asia Selatan.
Mengusung desain streetfighter yang gagah dan garang terlihat pada alur otot body yang kokoh.Dibekali mesin injeksi berkapasitas 125 cc yang mampu menghasilkan tenaga 15 hp pada 10.500 rpm dengan  torsi 12 Nm pada 8.000 rpm yang dipadu dengan transmisi 6-speed.
Hanya berbobot 128 kg mampu mengusung bahan bakar 11 liter dengan ketinggian kursi dari tanah 81 cm.Pada suspensi beremblem WP dengan dimensi 43 mm serta Brembo single disc untuk pengereman pada roda depan dan belakang

1 komentar:

Rieff Dissolved mengatakan...

harganya berapa bro...

Posting Komentar